Digitalmania – Microsoft sepertinya tak ingin kalah saing dengan kompetitor mereka, Amazon dan Google dalam revolusi smart home. Microsoft bahkan terus berupaya mempoles keberadaan layanan Cortana besutannya agar bisa bersaing …
Digitalmania – Menariknya sosial media Instagram yang mengkhususkan diri berbagi cerita melalui foto dan video pendek sehingga mendapat respon luas terlebih lagi dari kalangan muda. Facebook melihat ini dan menganggapnya …
Digitalmania – Emoji merupakan alat untuk mengekspresikan diri yang seringkali kita gunakan saat chatting, dengan cara ini semua orang dapat mengungkapkan perasaan mereka melalui gambar yang lucu dan imut. Kabar …
Digitalmania – Saat ini banyak aplikasi pihak ketiga yang dapat mengidentifikasi sebuah lagu dan acara TV, namun beda ceritanya jika kemampuan tersebut ditanamkan pada sistem operasi. Melihat hal tersebut, tampaknya …
Digitalmania – YouTube sepertinya tengah sibuk mengembangkan fitur baru untuk aplikasi YouTube Android. Sejak pertama kali kehadirannya, YouTube terus melakukan pembaruan dan kali ini mereka ingin mensinkronisasikannya dengan aplikasi mobile. …
Digitalmania – Google Chrome sebagai browser paling beken sejagat maya merupakan browser yang paling banyak digunakan oleh pengguna PC ataupun perangkat mobile. Sementara di belakangnya menempel dengan ketat Mozilla yang …
Digitalmania – Pada ulang tahunnya yang kesepuluh Apple rilis edisi khusus iPhone X dan sejak 22 September 2017 lalu, Apple telah merilis iPhone 8 dan iPhone 8 Plus di seluruh …
Digitalmania – Desas-desus mengenai penambahan jumlah karakter tweet sudah berlangsung bertahun-tahun akhirnya menjadi kenyataan. Twitter baru saja mengumumkan bahwa mereka melipatgandakan batas karakter dari 140 menjadi 280. Perubahan ini untuk …
Digitalmania – WhatsApp selama bertahun-tahun berusaha meningkatkan ekspansinya di Tiongkok, seperti bulan Agustus lalu mereka menyusupkan aplikasi berbagai foto. CEO Facebook Mark Zuckerberg bahkan secara intensif belajar bahasa Tiongkok untuk …
Penjahat dunia maya tidak pernah luput mengikuti tren dunia. Facebook yang menjadi media sosial paling populer di dunia juga tidak ketinggalan jadi sasaran dalam mengembangkan bisnis ilegal mereka. Setelah sebelumnya …