Digitalmania – Tidak ada yang gratis di dunia ini, istilah yang biasa digunakan oleh perusahaan yang membangun usahanya dengan menjaring basis pengguna yang besar dan kuat dan kemudian memnafaatkannya untuk keuntungan mereka sendiri.
Hal yangs ama dilakukan dilakukan oleh aplikasi WhatsApp yang akan berbagai seluruh data pengguna mereka kepada perusahaan induknya, Facebook. Data tersebut nantinya digunakan untuk Facebook Targeted Ads, yaitu iklan target untuk produk-produk terkait.
WhatsApp sejak diambil alih Facebook mengalami beberapa perubahan signifikan dalam kebijakan privasi dan Term & Condition, yang apabila diterima, memberikan izin kepada pengguna akun Facebook terhubung dengan pengguna akun WhatsApp untuk pertama kali. Kebijakan ini membuat Facebook memperoleh lebih banyak data tentang pengguna yang akan dimanfaatkan untuk menayangkan iklan yang lebih relevan di jejaring sosial. Digitalmania. (FS)